Untuk izin tidak masuk sekolah harus disampaikan dalam bentuk surat izin resmi dari wali murid, jika tidak ada izn akan berakibat pada nilai rapot anak akan ada catatan alpa.
Yang perlu diperhatikan dalam mebuat surat izin tidak mengikuti pelajaran harus dijelaskan dengan detail jika sakit sakit apa lebih baik jika dilampirkan surat dokter, jika ada acara keluarga jelaskan acara apa? wisata? Pulang kampung dll.
Untuk membuat surat izin tidak masuk sekolah sangat sederhana dan mudah, namun jika anda kesulitan bisa mengikuti format berikut, atau tinggal dowload dan edit.
Contoh surat izin tidak masuk sekolah yang baik
>
Downoad Contoh Surat Izin Tidak Masuk Sekolah
Jakarta, 17 Febuari 2016Kepada Yth.Bapak/Ibu Guru Wali Kelas 12 IPA 6SMA N 25 JakartaDengan hormat,Dengan ini saya orang tua/wali murid dari :Nama : Jhony joniSiswa : Kelas 12 IPA 6 SMA N 25 JakartaAlamat : Jl. Kasturi no 46 Jakartamemberitahukan bahwa pada hari ini anak saya mengalami demam dan butuh istirahat cukup. Melalui surat ini kami mohon izin anak saya untuk istirahat dirumah sehingga tidak bisa mengikuti pelajaran seperti biasanya.
Demikian surat izin saya buat, atas pemberian izin dan keijaksanaan Bapak/Ibu Guru Wali Kelas saya ucapkan banyak terima kasih.
Hormat saya,Orang tua/Wali muridDeni Rahmanto
- Contoh Format Curriculum Vitae Yang Baik
- Contoh Surat Pengunduran Diri atau Surat Resign
- Contoh Format Surat Lamaran Kerja yang Baik
- Cara Memperbaiki Kayu Lapuk
- Cara tidur yang baik (tidur cara Rasulullah)
- Ternyata Soda Berbahaya dan tidak bermanfaat bagi perokok
- Cara memutar video mp4 ke tv mobil
- cara melepakan diri dari ditindih setan (Sleep Paralysis)
- Cara Mengatasi Printer brother ink hasil cetak tidak bagus
- APA YANG TERJADI JIKA CAIRAN LOGAM PANAS DITUANG DI ES BALOK ???
- Cara Menghilangkan Kutu Pada Binatang Tanpa Obat
- Tips Cara Memotong Kaca Tanpa alat pemotong kaca atau glass cutter
- Supaya Anjing Atau Kucing Tidak Masuk Ruangan
0 komentar:
Posting Komentar